Kolaborasi Berkelanjutan, Semen Padang Dukung Pembangunan Huntara di Tiga Wilayah Sumbar
PADANG – Melalui sinergi dengan pemerintah daerah dan pemangku kepentingan setempat, PT Semen Padang terlibat dalam pembangunan ratusan hunian sementara di Sumatra Barat guna menyediakan tempat tinggal layak bagi masyarakat terdampak bencana.